Cara Menggunakan
HJSPLIT
Dari pembahasan artikel sebelumnya Download
HJSPLIT tentunya sudah tau dong kegunaan HJSPLIT . nah kali ini saya akan share
cara menggunakan HJSPLIT .
Dalam penggunaan
HJSPLIT dibagi menjadi 2 cara yaitu menggabungkan dan memecahkan , ok langsung
saja ke penjelasan di bawah .
Cara Memecah file
Berukuran Besar dengan HJSPLIT :
-Buka software
HJSPLIT yang ada di PC anda jika belum punya silahkan downoad disini
-Klik pada menu
split
-klik “imput file” dan cari file yang hendak di pecah .
-jika ingin
menentukan ftempat folder pecahan file , maka silahkan pilih “Output file” ,
dan tentunya tentukan sendiri folder dimana pecahan file tersebut ingin di
letakkan.
-pada bagian
split sfile size tentukun ukuran file pecahan misalnyA 1000kbytes.
-klik “start”
untuk memulai proses split.
-tunggu hingga
proses selesai dan lihat pad tempat pecahan file yang tdi di letakkan maka akan
muncul file-file bernomor(.001 , 002,003 dst) , nah itulah hasil split filenya.
Cara
menggabungkan file Hasil Pecahan HJSPLIT :
-Buka software
HJSPLIT yang ada di PC anda jika belum punya silahkan downoad disini
-klik “join”
-klik “input
file” untuk mencari file yang hendak ingin digabungkan (joinlik “output”untuk
menentukan folder hasil penggabungan nantinya
-klik “start”dan
tunggu hingga proses penggabungan selesai
-lihat hasilnya
di tempat dimana anda menentukan foldernya
Demikian tutorial
cara menggunakan hjsplit kali ini semoga bermanfaat .....
Cara Menggunakan HJSPLIT